Tujuan Dan Fungsi Manajemen Produksi Teater

Tujuan Dan Fungsi Manajemen Produksi Teater

 

Tujuan Dan Fungsi Manajemen Produksi Teater Perkembangan teater indonesia sangat pesat dan dinamis.Selama dua puluh tahun terakhir, dimensi teater sebagai seni dan ilmu terus menerus memproduksi kreativitas manusia indonesia dalam pembangunan nasional.Sejalan dengan itu, proses kreatif teater tidak hanya mahasiswa dan pelajar sebagai agen perubahan dan pembaruan, khususnya dibidang seni.

Dalam praktiknya, perencanaan dan pementasan drama/teater yang di usung mahasiswa di perguruan tinggi dan/atau pelajar di sekolah tentu saja membutuhkan seni dan ilmu manajeman untuk menghasilkan tontonan yang segar dan profesional. Dengan begitu, kontribusi teater di lingkungan kampus dan sekolah diharapkan dapat memberikan gambaran tentang perkembangan kesenian indonesia pada umumnya dalam Tujuan Dan Fungsi Manajemen Produksi Teater.

Manajemen terdiri dari perencanaan(planning),pelaksanaan(excetion) ,dan evaluasi(evaluation).Dengan manajemen yang di jalankan dengan baik akan dapat mencapai tujuan dengan efektif dan efisien.

Efektif artinya dapat menghasilkan karya seni yang berkualitas sesuai dengan keinginan seniman atau penontonnya. Efisien berarti menggunakan sumber daya secara rasional dan hemat, tidak ada pemborosan atau penyimpangan dari Tujuan Dan Fungsi Manajemen Produksi Teater

Manajemen pertunjukan adalah proses merencanakan dan mengambil keputusan, mengorganisasikan, memimpin, dan mengendalikan (sumber daya manusia, keuangan, fisik, dan informasi)yang berhubungan dengan pertunjukan agar pertunjukan dapat terlaksana dengan lancar dan terorganisir. Fungsi dari manajemen pertunjukan meliputi:

1) Perencanaan

Dalam perencanaan ini yang pertama dilakukan adalah menetapkan sasaran lalu memilih tindakan yang akan diambil dari berbagai alternarif yang ada

2) Pengorganisasian

Dalam proses ini dilakukan pengelokasian sumber daya, penyusunan jadwal kerja, dan koordinasi antar unit unit dalam suatu kepanitiaan

3) Pengendalian

Pengendalian disini berarti membandingkan perencanaan dengan realisasi. Lalu mengambil tindakan koreksi atas realisasi yang tidak sesuai dengan perencanaan.

Berbicara tentang manajemen produsi teater, agar pertunjukan/pementasan teater berjalan sukses atau berhasil,maka diperlukan adanya kerjasama diantara pekerja seni (pelaku seni teater).Untuk mewujudkan kerja sama tersebut dibutuhkan yang namanya"manajemen"

Manajemen adalah cara memanfaat semua sumber daya, baik itu sumber daya manusia, maupun sumber daya lainnya seperti peralatan, barang, dan biaya untuk menghasilakan pementasan atau karya seni pertunjukan teater

Fungsi dari manajemen produksi teater, antara lain sebagai berikut.

  • Agar pementasan berjalan lancar, dengan membentuk dan membagi tugas kepada ketua produksi sekretaris, bendahara, dan seksi seksi
  • Meminimasir kerugian dan halangan

 

Baca Juga

 

Demikian Artikel Tujuan Dan Fungsi Manajemen Produksi Teater Yang Saya Buat Semoga Bermanfaat Ya Mbloo:)

 



Artikel Terkait